Description
Buku ini ditujukan untuk membahas kecemasan olahraga yang disertai dengan instrumen pengukuran yang berstandar internasional atau sudah umum digunakan para ahli dalam mengkaji aspek kecemasan atlet. Terdapat empat instrumen yang disajikan dalam buku ini dan keempat alat ukur ini sangat terbuka diaplikasikan dalam konteks olahraga. Selain itu, dalam buku ini juga akan diberikan contoh-contoh kajian yang menyoal kecemasan olahraga, terutama terkait dengan adaptasi bahasa dan pengujian instrumen. Dengan demikian, apa yang tersaji dalam buku ini dapat menjadi rujukan yang bermanfaat ketika pembaca ingin mengkaji atau membahas dimensi kecemasan.
ISBN: 978-623-09-7208-9






Reviews
There are no reviews yet.